Cara Merubah Tampilan Windows 7 Menjadi Windows 8

Cara Merubah Tampilan Windows 7 Menjadi Windows 8 - Salah satu perusahaan terbesar di dunia yakni Microsoft belum lama-lama ini telah mengeluarkan Operating System (OS) terbarunya yang merupakan generasi penerus dari Windows 7 yang diberi nama Windows 8.

Cara Merubah Tampilan Windows 7 Menjadi Windows 8

Dari pengalaman saya yang pernah menginstall Windows 8 pada Laptop Axioo dengan Processor Celeron M 2.13 GHz dan RAM 2 GB dan ternyata jika dilihat dari segi tampilan benar-benar berbeda dengan windows 7 diantaranya windows 8 memiliki halaman muka atau user interface dan untuk pencarian lebih mudah hanya dengan mengetikkan program yang ingin kita buka tanpa perlu meletakkan kursor pada kolom pencarian dan masih banyak yang lainnya.

Setelah memakai windows 8 beberapa hari ini saya merasa kesulitan untuk penggunaannya mungkin karena masih baru jadi perlu menyesuaikan sedikit. Akan tetapi jika anda memang telah jatuh hati pada windows 8 mungkin anda perlu mengetahui 20 tips dan trik dalam menggunakan windows 8.

Sebenarnya banyak cara untuk mengubah tampilan windows 7 ke Windows 8 salah satu caranya ialah dengan menggunakan Transformation Pack Windows 8. Software ini menawarkan kemudahan bagi sobat dengan cara simple hanya dengan menginstall satu aplikasi maka perubahan secara besar pun bisa Anda rasakan langsung pada tampilan windows Anda.


Screenshoot

Bagi anda yang berminat untuk mendownload software yang super keren ini dapat anda download di bawah ini.

macOS UX Pack 5.0.zip 47.4 MB

Jangan lupa like, share dan komentarnya demi kemajuan blog ini, terimaksih…!!!